Model Rambut Cewek Terkini Paling Trendi untuk Rambut Pendek

Rambut adalah mahkota bagi setiap wanita. Bayangkan wanita yang sangat cantik, tetapi tiba-tiba rambutnya rontok semua dan menjadi gundul, kira-kira apa yang akan dia rasakan? Hilangnya rasa percaya diri. Sehingga untuk menghindari kerontokan rambut, banyak orang rela membayar jutaan untuk perawatan rambut. Perawatan rambut yang asal-asalan dapat menyebabkan kerusakan rambut. 

Namun dalam postingan kali ini tidak akan dibahas mengenai perawatan rambut, tetapi membahas tentang model rambut cewek paling trendi terkini. 

Berikut beberapa model rambut cewek paling trendi 2014:

1. Model Rambut Menyesuaikan Wajah

Model rambut ini cocok buat Anda yang memiliki rambut panjang sebahu. 

Cara menatanya:
  • Taruh smoothing serum melalui handuk pada rambut kering.
  • Sibakkan rambut ke satu sisi.
  • Gunakan sisir untuk melembutkan rambut sembari mengeringkan rambut menggunakan hair dryer hingga selesai.
  • Semprotkan protectant spayer, kemudian flat iron jika dibutuhkan.
Betuk wajah dan tipe rambut yang paling cocok:

Jika Anda memiliki wajah oval, kotak, atau bentuk diamond, gaya rambut seperti ini cocok untuk Anda. Pilihan model rambut ini sangat cocok untuk rambut yang lurus dan tebal.

2. Model Rambut Lembut dan Cantik

Untuk membuat model rambut seperti ini, langkah-langkah yang harus Anda lakukan adalah:

  • Gunakan sedikit styling cream ke rambut.
  • Keringkan rambut menggunakan teknik wrapping dan sisir renggang.
  • Semprot rambut dengan produk yang mengkilapkan rambut tetapi melindungi panas
  • Gunakan flat iron untuk melembutkan dan meluruskan ujung rambut
  • Akhiri dengan minyak rambut yang mempertahankan rambut tetapi yang lembut.
Bentuk wajah dan tipe rambut yang cocok untuk model ini:

Model rambut ini sangat cocok untuk wanita yang memiliki wajah oval, kotak, ataupun bulat yang memiliki rambut lurus, tebal, dan tidak panjang.

0 Response to "Model Rambut Cewek Terkini Paling Trendi untuk Rambut Pendek"